TRIBUNSTYLE.COM Ada banyak cara untuk mengenang momen-momen indah di tahun 2018.
Satu cara yang banyak dilakukan penggiat media sosial yaitu melalui akun Instagramnya.
• Cara Mudah Buat Best Nine, Intip Kumpulan Foto Terbaikmu Tahun 2018 di Instagram, Ini Link-nya!
Para pengguna Instagram biasanya akan mengunggah sembilan momen paling terkenang yang pernah diunggah.
Cara membuat sembilan momen atau best nine tersebut ternyata melalui sebuah situs khusus.
Berikut cara menguat best nine Instagram 2018
1. Masuk link
Pertama kamu harus masuk kedalam situs 2018bestnine.com.
Kamu bisa masuk dengan klik ‘disini’.
2. Masukan akun
Tulis nama Instagram yang ingin kamu rangkum momennya.
Kamu bisa memasukan nama Instagrammu.
http://style.tribunnews.com/2018/12/30/berikut-3-langkah-mudah-cara-membuat-best-nine-instagram-2018Bagikan Berita Ini
0 Response to "Berikut 3 Langkah Mudah Cara Membuat Best Nine Instagram 2018! - Tribun Style"
Post a Comment