Search

Cara Edit Foto Instagram Ala Selebgram Kece Hanggini P Retto ...

TRIBUNSTYLE.COM - Selebgram cantik yang terkenal karena video-video cover lagunya, Hanggini bocorkan cara dirinya edit foto di Instagram, yuk praktekin!

Hanggini P. Retto atau yang lebih dikenal dengan nama Hanggini adalah salah satu selebgram populer di tanah air.

Akun Instagramnya, @hanggini, hingga kini diikuti 2 juta followers.

Dirinya dikenal karena video-video cover yang dipostingnya di Youtube.

Tips Edit Foto Instagram Ala Selebgram Cantik Nabila Gardena, Yuk Aplikasikan ke Fotomu

Selain itu, unggahan foto-foto nan aestetik di akun Instagramnya juga menjadi sorotan.

Tidak sedikit fansnya yang ingin tahu bagaimana cara Hanggini mengedit fotonya.

Akhirnya, Hanggini membocorkan rahasia cara mengedit foto yang diposting di Instagramnya.

Melalui Youtube channelnya, 'Hanggini P. Retto', dirinya menunjukkan step by step editing foto untuk Instagram.

Ultah Hanggini Purinda Retto - Di Hari Spesial Unggah Foto Remang-remang Bareng Kekasih?

Dirinya mengakui banyak mengambil foto menggunakan kamera iPhone.

Let's block ads! (Why?)

http://style.tribunnews.com/2018/10/20/cara-edit-foto-instagram-ala-selebgram-kece-hanggini-p-retto-yuk-praktekin-untuk-fotomu

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Cara Edit Foto Instagram Ala Selebgram Kece Hanggini P Retto ..."

Post a Comment

Powered by Blogger.